Proses pendidikan dan pembelajaran perlu bersinergi dengan pelayanan bimbingan dan konseling di sekolah. Optimalisasi pelayanan bimbingan dan konseling di sekolah dan madrasah perlu dilakukan sehingga benar-benar pada pencapaian visi, misi, dan tujuan sekolah dan madrasah yang bersangkutan.
Di dalam buku ini dibahas mengenai konsep dasar konseling, aspek-aspek penting dalam proses bimbingan dan konseling, termasuk juga bagaimana peran seorang guru, khususnya guru sekolah dasar dalam proses bimbingan dan konseling. Satu hal penting lainnya yang dibahas dalam buku ini analisis mengenai bimbingan konseling secara islami, yang mengangkat contoh mengenai persaudaraan Yusuf as. Buku ini…
Isi buku ini lebih terfokus pada orientasi dasar bimbingan dan konseling perkembangan komprehensif, yang merupakan kecenderungan baru dan telah dikaji relevansinya dengan penyelenggaraan bimbingan dan konseling di Indonesia.
Buku ini merupakan salah satu rujukan dalam mata kuliah landasan-landasan bimbingan dan konseling di program magister, program studi konseling. Buku ini akan membantu mahasiswa memperoleh wawasan yang komprehensif mengenal landasan (dasar pijakan) dan rasional keberadaan dan kebutuhan akan layanan dan bimbigaan konseling. Misi buku ini bukan saja memperkokoh pemahaman tentang pentingnya bimbing…
Buku ini membahas sepuluh bagian pokok. Pokok-pokok bahasan diramu dari berbagai sumber acuan dan diharapkan dapat membantu rekan-rekan guru dan pembimbing/konselor dan para mahasiswa dalam menelaah bimbingan dan konseling.
Buku panduan ini diharapkan dapat membantu tugas para pengawas sekolah dalam kegiatan bimbigan dan konseling di SLTP/SMU/SMK (atau SD/SDLB). Demikian juga bagi guru pembimbing (dan guru kelas) sebagai pelaksana kegiatan bimbingan dan konseling di SLTP/SMU/SMK (atau SD/SDLB), pemahaman tentang pokok-pokok pengawasan yang terdapat dalam buku ini akan lebih menjamin kelancaran dan keberhasilan keg…
Bimbingan dan konseling islam, keberadaannya sangat dibutuhkan oleh masyarakat di era globalisasi saat ini. Munculnya berbagai permasalahan dan kesulitan hidup dalam masyrakat modern, membutuhkan adanya guidance-counselor agama yang dapat membimbing klien menemukan religious insight, yaitu ajaran agama islam.
Pendidikan berproses sekurang-kurangnya dalam tiga bidang utama, yaitu kurikulum dan pembelajaran, manajemen pendidikan, dan bimbingan-konseling. Ketiganya bersinergi mengarah pada suatu tujuan, yaitu MENGEMBANGKAN POTENSI yang dimiliki peserta didik.
Kerentanan konflik diantara sesama telah memudarkan rasa solidaritas, toleransi, empati, dan tenggang rasa. Keragaman penerimaan ilmu pengetahuan baik yang diperoleh dilingkungan keluarga, sekolah maupun masyarakat tidak menjadi satu arahan positif bagi pengembangan diri dan lingkungannya.
Sebagai kelanjtan dari peraturan tersebut dikeluarkan petunjuk mengenai unsur angka kredit, diantaranya unsur proses bimbingan dan konseling memiliki nilai angka kredit cukup besar. Dengan tujuan meningkatkan prestasi kerja guru pembimbing, maka dalam buku ini pengarang mencoba membahas unsur proses bimbingan dan konseling yang meliputi : penyusunan , pelaksanaan program, pelaksanaan evaluasi, …