Pendidikan agama islam merupakan salah satu mata kuliah wajib yang terhimpun dalam mata kuliah dasar umum. Sebagai mata kuliah wajib sudah seharusnya mendapatperhatian yang intens. Dengan demikian perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi mata kuliah tersebut harus dilaksanakan dengan mengikuti kaidah - kaidah akademik sebagaimana mata kuliah lainnya.
Islam di Indonesia (Asia Tenggara) merupakan salah satu dari tujuh cabang peradaban Islam didunia setelah peradaban Islam Arab,Islam Persi,Islam Turki,Islam Afrika Hitam,Islam anak benua India ,dan Islam Cina.Peradaban Islam melayu (Asia Tenggara) memiliki ciri-ciri universal menyebabkan peradabannya sangat khas,yaitu tetap mempertahankan integralitasnya,tetapi tetap mempunyai unsur-unsur yang …
Pendidikan islam mempunnyai misi esensial untuk membangun karakter muslim yang mempunyai kesadaran imani yang diwujudkan ke dalam sikap dan perilaku sehari-hari sebagai bentuk pengalaman ajaran agama.
Hukum Islam yang bersumber dari Al Qur'an dan Hadist diyakini akan senantiasa cocok untuk segala zaman. Namun dalam tataran praktis atau implementasinya seringkali dilakukan modifikasi atau penyesuaian sesuai dengan kondisi dan situasi zaman tanpa meninggalkan prinsip universal yang mendasarinya. Karena itu dalam Islam dikenal adanya Ijtihad,yang mencerminkan kemungkinan penafsiran yang berbeda…
Bagi penulis ,beragama tidaklah bermakna tanpa kepekaan sosial,buat apa berisak tangis saat berdzikir,bila kepada anak putus sekolah kita kikir.Buat apa bersedekah ,bila itu agar hanya prestise kita bertambah.Nuap apa menyantuni anak yatim,tapi membiarkan anak-anak diperdagangkan.Buat apa berkurban,tanpi membiarkan tetangga menganggur tanpa punya pekerjaan.Buat apa berpuasa,tapi berdiam saja ak…
Sejarah mencatat zakat merupakan institusi keuangan publik khusus yang implementasinya dilakukan melalui sistem fay. Subyek muslim dan non-muslim sama - sama memberi kontribusi dan menerima keuntungan daripendapatan ini. Hal ini dikuatkan oleh fakta, bahwa zakat merupakan kewajiban personal muslim sementara fay merupakan kewajiba koelktif sebagai kewajiban finansial selain zakat. Sebagai sebuah…
Ekonomi islam merupakan ekonomi yang bebas, tetapi kebebasannya ditunjukkan lebih banyak dalam bentuk kerjasama daripada dalam bentuk kompetisi (persaingan). Kerjasama adalah tema umum dalam organisasi sosial islam. Individualisme dan kepedulian sosial begitu erat terjalin sehingga bekerja demi kesejahteraan orang lain merupakan cara yang paling memberikan harapan bagi pengembangan daya guna s…
Reformasi kebijakan melalui restrukturisasi alokatif bagi penguatan peran lembaga keuangan mikro (LKM) dan usaha kecil (UKM) di indonesia adalah langkah strategis bagi pemberdayaan ekonomi rakyat. Agar kebijakan tersebut menciptakan keadilan distributif, ia harus didasarkan pada people-centered, grassots-based, yaitu rakyat diposisikan secara substansial bukan residual, bahkan marjinal. Kebijak…
Ini adalah antologi refleksi intelektual, percikan, perenungan, ekspresi, kegelisahan, celotehan, ekstatis, gemuruh dada atau apa saja orangn mau menyebutnya. Cerita awalnya memang tidaklah panjang. Saya menatap realitas ruang maa yang warna - warni bagai pelangi di langit. Saya juga mengintip bayang - bayang manusia yang ambigu, unik dan seringkalil absurd. Eksistensinya terlihat samar - sama…
Dalam memasuki Repelita III ini, masalah da'wah menjadi perhatian yang serius, yang sebelumnya tidak menjadi permasalahan, baik dikalangan pemerintah maupun masyarakat. Oleh sebab itu pemerintah kususnya departemen agama mengeluarkan beberapa keputusan dan edaran mengenai da'wah dan kuliah shubuh, yang kesemuanya bisa kita lihat dalam buku Tuntunan ini instruksi - instruksi dan surat - surat ke…