Evaluasi pendidikan adalah kegiatan menilai yang terjadi dalam kegiatan pendidikan. Bertujuan melakukan evaluasi dalam proses belajar mengajar untuk mendapatkan informasi akurat mengenai tingkat pencapaian tujuan instruksional oleh siswa sehingga dapat diupayakan tindak lanjutnya.
Evaluasi sangat diperlukan dalam pendidikan formal, dalam hal ini sekolah Khususnya mengenai hasil belajar. Hal ini dimaksudkan untuk melihat tingkat kemampuan da keberhasilan siswa dalam proses belajar. Buku ini akan menguraikan lebih detail tentang teknik tes yang digunakan dalam evaluasi hasil belajar.
Buku ini membahas secara komprehesif berbagai hal yang berkenaan dengan evaluasi pendidikan, antara lain: Batasan, peran dan persyaratan evaluasi, model supervisi, penyiapan tujuan instruksional dan partisipasi siswa dalam evaluasi, macam-macam tes tertulis, macam-macam alat ukur nontes, teknik sosiometri dan pembuatan nilai akhir, serta evaluasi diagnostik dan remidi.
Tolok ukur pendidikan dapat diketahui dengan adanya evaluasi. Evaluasi pendidikan sering diartikan sebagai pengukuran atau penilaian hasil belajar mengajar, padahal antara keduanya punya arti berbeda meskipun saling berhubugan. mengukur adalah membandingkan sesuatu dengan satu ukuran (kuantitatif), sedangkan menilai berarti mengambil suatu keputusan terhadap sesuatu dengan ukuran baik buruk (ku…
Buku ini membahas secara komprehensif berbagai hal yang berkenaan dengan evaluasi pendidikan di antaranya; Batasan, peran, dan persyaratan evaluasi.