Mata kuliah ini menjelaskan secara definitif apakah sosiologi pedesaan itu, serta menjelaskan pengertian yang lebih luas dan umum tentang sosiologi pedesaan; eksitensi dan kedudukan sosiologi pedesaan sebagai suatu disiplin ilmu di tengah sosiologi dan spesialisasi sosiologi lainnya dan kegunaan yang terkandung untuk meningkatkan kehidupan masyarakat desa.
Memperkenalkan konsepsi nilai sosial budaya (pola kebudayaan), apa yang dijadikan pedoman bertindak oleh masyarakat, proses-proses sosial yang mengantarkan masyarakat pada perwujudan nilai-nilai itu serta saluran atau alat yang dipakai dalam proses mencapai cita-citas bersama itu: beragam lembaga dan grup"