Buku ini membahas epidemiologi deskriptif (perjalanan alamiah penyakit, distribusi penyakit berdasarkan variabel epidemiologi, pengukuran masalah kesehatan dalam praktik pelayanan kebidanan), konsep kausal penyakit (hubungan sebab akibat), penerapan surveillance epidemiologi dalam praktik kebidanan, penerapan screening dalam praktik pelayanan kebidanan dan audit maternal perinatal.
Ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang, bertumpu pada hasil penelitian. kemampuan penelitian di bidang kebidanan menjadi keharusan bagi mereka yang ingin secara efektif dapat membaca hasil penelitian yang relevan. penelitian kebidanan merupakan sebuah metode, strategi, atau cara untuk menyeleseaikan masalah dalam praktik pelayanan maupun manajemen kebidanan melalui metode ilmiah. masalah keb…