Seri buku Negara Dan Bangsa didunia yang terdiri atas 10 jilid ini memiliki nilai dan daya tarik yang besar sekali bagi para siswa,guru,pengusaha,karyawan serta masyarakat luas pada umumnya perlu tahu tentang negara dan bangsa lain yang,bersama mereka,menghuni dunia kita.
Metode dan teknik islam untuk disiplin ilmu (IDI) merupakan akibat atau konsekuensi dari suatu pendekatan yang melihat Agama sebagai suatu sistem tata Nilai dan Norma yang membentuk (dalam arti menciptakan atau sekurang-kurangnya mempengaruhi) budaya dan atau peradaban sehingga membawa konsekuensi pengertian ibadah dalam arti luas sebagaimana tercakup dalam do'a Inna Shalati wa Nusuki wa mahyay…
Pemilihan Umum (Pemilu) 2004 berbeda dengan Pemilu-Pemilu yang pernah diselenggarakan di Indonesia selama ini.Untuk pertama kalinyarakyat indonesia dapat memilih langsung anggota DPR,DPRD Provinsi,DPRD Kabupaten,bahkan Presiden dan wakil Presiden.
Buku ini Dilengkapi dengan:rn9 Undang-Undang rn5 Peraturan Pemerintahrn2 Keputusan Presidenrn1 Instruksi Presidenrn2 Ketetapan MPRrn2 Keputusan Jaksa Agung