Buku ini disipkan khusus untuk setiap orang yang ingin mempelajari dengan cepat cara-cara pembuatan paper, skripsi, tesis, dan disertasi di tingkat universitas, maupun untuk pejabat-pejabat yang karna tugas-tugas mereka sekali-sekali perlu menyusun kertas kerja atau laporan-laporan yang memenuhi persyaratan ilmiah secara praktis.
Kami menyusun buku ini terutama dengan maksud mengemukakan gambaran dan petunjuk-petunjuk kongkrit kepada para administrator sekolah, pengawas dan guru-guru bagaimana mengatur program bimbingan di sekolah, baik di sekolah dasar, maupun di sekolah lanjutan.
Berdasarkan asumsi, bahwa masalah-masalah yang menyangkut kependidikan, termasuk persekolahan, sedikit banyak sifatnya serupa di seluruh dunia, buku ini memuat teori-teori, pengalaman-pengalaman , riset-riset mengenai problema kependidikan di dunia barat.
Buku ini didalamnya menguraikan dengan lugas dan jelas dari teori hingga praktik. Beberapa hal mengenai tingkah laku guru atau calon guru ketika berada didialam kelas dipaparkan guna terciptanya guru profesional. Selain itu, contoh-contoh pola penyusunan rencana pembelajaran yang harus disusun oleh guru atau calon guru pun dilampirkan dalam buku ini.
Pendidikan merupakan proses pengubahan sikap dan perilaku seseorang atau kelompok orang melalui upaya pengajaran dengan menitikberatkan pada pembentukan dan pengembangan kepribadian. Dalam upaya pengajaran, perumusan tujuan menjadi utama dan setiap proses pegajaran senantiasa diarahkan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Itulah sebabnya, proses pengajaran harus direncanakan dan sistem…
Perencanaan mendahului pelaksanaan, karena perencanaan merupakan suatu proses utuk menentukan kemana harus pergi dan mengidentifikasikan persyaratan yang diperlukan dengan cara yang paling efektif dan efisien. Buku ini membahas tentang konsep pendekatan sistem dalam pengajaran, berbagai model dan aplikasi pengembangan sistem instruksional, dan perencanaan tujuan instruksional, bahan -bahan peng…
Buku panduan ini akan membantu memahami dan mengimplementasikan kurikulum 2004, secara tepat waktu dan tepat sasaran. Buku ini berupaya memformulasikan suatu cara praktis dalam menimplementakan kurikulum 2004, sehingga dapat dijadikan panduan oleh para pelaksana dilapangan.