Text
Graffiti Gratitude : Sebuah Antologi Puisi Cyber
Pemanfaatan teknologi bagi seni bukanlah hal tabu. Secara historis, hubungan antara teknologi dan seni dapat ditelusuri dari akar kata seni yang berasal dari tekhne dalam bahasa Yunani, dan kemudian berubah menjadi teknologi. sehingga pada muaranya, teknologi bagi seni menjadi kolaborasi dominan dengan dan dalam peradaban dan kebuayaan. Tentu saja kualitas sebuah puisi tiodak akan pernah ditentukan oleh kualitas komputer atau kualitas kertas , tetapi sebagai sebuah media eksistensi alternatif dunia cyber telah menunjukan daya gunanya yang cukup efektif dan efisien.
Tidak tersedia versi lain