Text
Manajemen Perkantoran
Buku-Buku tentang manajemen atau administrasi perkantoran yang ada di pasaran saat ini masih banyak merujuk pada manajemen perkantoran pada organisasi bisnis atau privat , sementara untuk organisasi publik sendiri masih terbatas . Melalui buku ini penulis mencoba menjembatani dan menggabungkan manajemen perkantoran yang dapat digunakan baik oleh organisasi publik maupun privat. Buku ini membahas tentang konsep pekerjaan perkantoran, komunikasi organisasi serta tata cara membuat surat dinas atrau resmi. Sel;ain itu dibahas pula tentang manajemen kearsipan, tata cara pembuatan laporan manajerial dna lingkungan perkantoran. Serta dibahas pula tentang layout perkantoran, lingkungan perkantoran dan pengawasan pekerjaan kantor.
Tidak tersedia versi lain