Text
Praktis Pembelajaran Pesantren
Buku tentang pesantren sudah banyak ditulis dan kajian tentangnya sudah banyak dilakukan, tetapi dengan berjalannya waktu keperluannya tidak semakin surut, melainkan meningkat, malah dalam beberapa hal terasa semakin strategis, karna lembaga pendidikan ini kaya akan potensi integrasi sosial. Jagkauannya luas, kedekatannya dengan komunitas dan kemampuannya membangun pembelajaran lintas generasi sangat dibutuhkan oleh masyarakat indonesia yang sedanga berada dalam masa transisi.
Tidak tersedia versi lain