Text
Kebijakan pendidikan era otonomi daerah
Secara rinci, berbagai topik yang mengetengahkan problematika dunia pendidikan dijelaskan di dalam buku ini dengan menggunakan teknik analisis swot, yaitu memperhatikan kekuatan, kelemahan, peluang, serta tantangan yang dimiliki oleh suatu kebijakan. Berbagai kebijakan tersebut antara lain desentralisasi pendidikan, melalui undang-undang otonomi daerah, problematika seputar pendidikan moral dan budi pekerti, isu seputar evaluasi pendidikan seara nasional, isu terkait kebijakan kurikulum berbasis kompetensi, dan manajemen berbasis masyarakat.
Tidak tersedia versi lain