Text
Matematika universitas
Dalam edisi ketiga matematika universitas ini tetap mempertahankan metode pembahasan yang digunakan pada kedua edisi sebelumnya,namun sejumlah perubahan penting telah dilakukan. Yang pertama,topik-topik dalam matematika diskrit sekarang diberi penekanan lebih. yang kedua,mulai diperkenalkannya kalkulator grafik sebagai alat bantu penyalesaian soal yang penting.yang ketiga,materi yang berhubungan dengan perhitungan logaritma dengan menggunakan tabel ataupun secara manual telah dihilangkan,dan diganti dengan materi yang banyak menggunakan kalkulator.yang keempat,semua materi yang berhubungan dengan lokus telah diperbarui.yang kelima,tabel-tabel dan grafik-grafik telah diubah agar sesuai dengan kurikulum dan metode pengajaran saat ini.yang keenam,semua materi yang berhubungan dengan irisan kerucut telah banyak diubah dan diperbarui.
Tidak tersedia versi lain