Buku ini di tunjukan untuk mahasiswa (S1 maupun S2), Dosen atau siapa saja yang tertarik mempelajari aplikasi Stata. Materi buku di susun atas tiga bagian yaitu: statistik univariat, bivariat hingga multivariat.
Buku ini ditujukan kepada para mahasiswa, peneliti, dan pengguna awam yang ingin mempelajari beberapa teknik eksplorasi data yang diperlukan dalam penelitian ilmiah sebelum lanjut ketahap analisis dengan teknik konfirmatif yang membutuhkan banyak pengujian hipotesis.
Buku ini menjadi bagian penting untuk memahami dat statistik secara lebih mendalam, dan juga menyakinkan kita betapa statistik menjadi bagian vital dari setiapkali mengambil kebijakan di berbagai bidang kehidupan dan pembanguanan.
Buku ini menyajikan kepada Anda pendalaman materi yang lebih cermat beserta contoh aplikasi statistik yang banyak dan beraneka ragam. Selain itu, pada buku ini ada penambahan dua bab dari edisi pertama, yaitu Analisis Univariat dan Prasyarat Analisis Data.
Buku ini dimaksudkan sebagai pendahuluan teori peluang dan statistika bagi mahasiswa jurusan teknik, matematika, statistika atau salah satu ilmu pengetahuan alam. Beberapa bab disediakan untuk kuliah satu semester dengan tiga jam seminggu.
Kini disadari bahwa statistika diperlukan, dan telah digunakan oleh semakin banyak disiplin ilmu pengetahuan. Prinsip-prinsip statika tidak bergantung pada bidang terapan, dan prosedur yang diterapkan dengan berhasil dibidang pertanian dan ilmu-ilmu biologi berlaku sama baiknya dalam bidang-bidang penelitian industri.
Stastistik sudah diterima secara umum sebagai suatu alat analisis penting bagi berbagai macam jenis penelitian.Ilmu ini berkembang terus sejalan dengan berkembangnya ilmu yang lain.Berbagai macam prosedur analisis statistika sudah tersedia. Prosedur prosedur analisis yang sama untuk jenis penelitian yang berbeda sering kali tidak bisa diterapkan. Karenanya,dengan semakin banyaknya teknik analis…
Buku ini merupakan pendahuluan untuk mempelajari statistika terutama bagi mahasiswa fakultas-fakultas ekonomi,perniagaan dan perusahaan.bahan yang terdapat dalam buku ini adalah bahan -bahan yang telah penulis berikan sejak tahun 1962 kepada para mahasiswa berjurusn tersebut di atas diberbagai universitas di Bandung.