Jadi buku ini akan membahas bagaimana pengetrapan akuntansi manajemen di dalam lingkungan perbankan, baik dalam hubungannya dengan usaha pengelolaan bank itu sendiri, maupun didalam rangka pengelolaan para nasabah debiturnya. Pemahaman tentang akuntansi manajemen ini bagi para manajemen bank akan semakin penting untuk masa-masa yang akan datang, mengingat dengan adanya revolusi maka konsentrasi…
Buku Akuntansi Manajemen edisi2 ini merupakan para mahasiswa pada dasar-dasar Akuntansi Manajemen. Walaupun di asumsikan bahwa para mahasiswa telah di perkenalkan dengan dasar-dasar akuntansi keuangan, pengetahuan yang luas tentang akuntansi keuangan di sini tidaklah di butuhkan.
Perkembangan dunia usaha dewasa ini semakin bertambah kompleks, baik yang berhubungan dengan persaingan, kelangsungan hidup, maupun alokasi sumber-sumber yang dimilikinya. Kondisi yang demkian menyebabkan perlunya persyaratan dan perlatan pengambilan keputusan yang rasiona, objektif dan akurat. Tidak kalah penanganan informasi intern dan ekstern perusahaan, yaitu berupa potensi0-potensi yang di…
Pengantar Akuntansi Manajemen ini merupakan buku kedua dari sepasang buku yang mencakup seluruh intisari akuntansi keuangan dan akuntansi manajemen. Buku pertama adalah Pegantar Akuntansi Keungan. Kombinasi sepasang buku ini dapat digunakan selama dua semester atau tiga triwulan sebagai pendahuluan pelajaran akuntansi.
Dengan semakin pesatnya perkembangan sektor transportasi dan telekomunikasi, semakin dekat terwujudnya ramaln kampung dunia (global village). Produk dan jasa yang dihasilkan oleh perusahaan-perusahaan asing membanjir sampai di pelosok tanah air kita. Begitu pula barang-barang produksi indonesia dengan cepat dapat memasuki pasar luar negeri. Perkembangan ini secra cepat mendorong perusahaan-peru…
Buku eks yang didesain untuk satu masa perkuliahan akuntansi manajemen ini dimaksudkan untuk digunakan oleh mahasiswa yang sudah menyelesaikan satu atau dua masa perkuliahan akuntansi keuangan dasar. Satu jilid buku pedoman akuntansi keuangan adalah Financial Accounting karangan Roger H. Hermanson, James Don Edwards, and Ray H. Garison.
Banyak buku terkait dengan toopik akuntansi dan manajemen keuangan, akan tetapi buku yang berhubungan dengan akuntans dan manajemen kangan rumah sakit jarang dibahas. Oleh karenanya, buku ini mencoba untuk memfokuskan bahasa pada kuanganjasa rumah sakit? Alasannya adalah bahwa ketika semua industri memiliki karakteristik individu tertentu, jasa industri rumah sakit benar-benar hal yang unik. Se…
Akuntansi Manajemen lingkungan merupakan salah satu sub sistem dari akuntansi lingkungan yang menjelaskan sejumlah persoalan mengenai persoalan penguantifikasian dampak-dampak bisnis perusahaan ke dalam sejumlah unit moneter. Akuntansi manajemen lingkungan juga dapat digunakan sebagai suatu tolak ukur dalam kinerja lingkungan. Berangkat dari hal tersebut, hal ini memberikan ijin bagi manajemen …
Buku Akuntansi Manajemen disusun dengan maksud membantu mahasiswa dalam mempelajari dasar-dasar akuntansi manajemen yang berkaitan dengan infomasi akuntansi yang digunakan manajemen dalam menjalankan fungsi perencanaan, pengendalian dna pengambilan keputusan. Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologu pengetahuan, akuntansi manajemen secara otomatis juga mengikuti perkembangan. …