Perkembangan perbangan syariah di indonesia yang begitu pesat dengan semakin banyaknya bank syariah yang muncul menuntut para praktisi khususnya dan masyarakat secara umum yang berkecimpung didunia perbangan syariah untuk meningkatkan kesadaran mereka terkait risiko perbangan syariah.
Buku ini terbit dengan tujuan untuk mengetahui pelaksanaan manajemen keuangan daerah ditinjau dari aspek manajemen risiko, bagaimana pelaksanaannya, apa kekurangannya, bagaimana strategi perbaikannya, apa implikasi pelaksanaannya dalam meningkatkan transparasi dan akuntabilitas sektor publik.
Buku Manajemen Risiko Pasar Modal (ISO 31000: 2018) Edisi 2 ini menjadi salah satu pelengkap atas buku Manajemen Risiko yang masih sangat sedikit jumlahnya. Sebagai orang yang bergelut dalam manajemen resiko baik sebagai praktisi maupun sebagai akademisi, Dr. Embun Prowanta telah mendedikasikan karyanya yang perlu dibaca tidak hanya praktisi Manajemen Risiko tetapi juga akademisi serta mahasiswa.