Telaah dalam buku ini difokuskan pada ilmu jarh (celaan) dan ta'dil (pujian), suatu ilmu yang menjadi inti yang digunakan para kritikus sanad hadis, sehingga martabat hadis berbeda satu sama lain. ada hadis yang disebut hadis shih, hasan, dan dhaif dengan berbagai tingkatannya, bermuara pada ilmu jarh dan ta'dil, serta periwayatnya.