Buku ini difokuskan pada sejarah pendidikan Indonesia 1892-1920. dikarenakan periode ini merupakan periode yang paling menarik sepanjang sejarah perkembagan pendidikan. Pada masa inilah terbentuk suatu sistem pendidikan yang lengkap, yang memungkinkan anak Idonesia belajar dari tingkat rendah samapi tingkat yang paling tinggi, walaupun harus ditempuh dengan berbagai liku-liku problematik dan te…
Pendidikan islam adalah berdasarkan Ketuhanan yang Maha Esa dan bertujuan akhlak yang mulia dengan tidak melupaka kemajuan dunia dan ilmu pengetahuan yang berguna untuk perseorangan dan kemasyarakatan. karena agama islam adalah agama yang menghimpunkan kebaikan dunia dan kebahagiaan akhirat, agama yang mementingkan rohani dan jasmani.
Buku ini menyoroti suatu periode tertentu dalam sejarah Indonesia, yakni periode 1892 sampai 1920. menurut pendapat kami masa inilah yang paling menarik dalam sejarah perkembangan pendidikan Indonesia, oleh sebab dalam periode inilah kita lihat terbentuknya suatu sistem pendidikan yang lengkap di Indonesia yang memungkinkan anak Indonesia belajar dari tingkat sekolah yang paling rendah sampai m…
Di sekolah-sekolah guru dan fakultas pendidikan, sejarah pendidikan menjadi salah satu mata pelajaran yang wajib dipelajari di samping ilmu-ilmu pendidikan yang lain.
Di karenakan periode ini merupakan periode yang paling menarik sepanjang sejarah perkembembangan pendidikan.