Semoga anda semua dalam keadaan fun untuk membaca buku Studi Kelayakan Bisnis (SKB) ini, karena dengan situasi yang demikian, isi buku ini akan menjadi lebih enak dibaca dan perlu tanpa harus mengernyitkan dahi yang bisa berakibat buruk pada motivasi dan semangat belajar Anda.