Dengan berpegang pada kaedah-kaedah ilmiah baku, Kajian Psikologi terus dikembangkan. Ilmu -Psikologi yang sejak awal lahir di dunia barat pada akhirnya memunculkan kekecewaan diantara para Psikolog barat itu sendiri..
Buku Psikologi Dalam Al-Qur'an ini merupakan sebuah upaya untuk menghimpun hakikat dan konsep yang ada dalam Al-Qur'an. Hakikat dan konsep kewajiban itu dijadikan petunjuk dalam memebentuk gambaran yang jelas tentang kepribadian dan perilaku manusia.